Untuk Anda yang baru saja terkena penyakit stroke dan sesudah menjalani beberapa pengobatan di mana pastinya Anda harus memulihkan diri Anda dari penyakit tersebut 5 selama proses pemulihan ini nantinya nutrisi merupakan salah satu hal yang harus anda perhatikan agar bisa menjaga kesehatan otak anda lalu pertanyaannya apa saja kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan otak dan harus dikonsumsi oleh penderita Stroke simak penjelasan lengkapnya di bawah ini
Seperti yang anda ketahui bahwa banyak sekali hal yang harus anda lakukan dan juga anda perhatikan untuk menyukseskan proses pemulihan Setelah Anda terkena penyakit stroke selain menjalani beberapa terapi dimana Anda juga harus memperhatikan makanan yang harus anda konsumsi setelah menderita Penyakit ini hal ini dikarenakan kegiatan memilih makanan yang tidak boleh dikonsumsi bagi penderita Stroke merupakan hal yang harus anda lakukan
Lebih baik anda memilih untuk mengkonsumsi makanan sehat yang dimana bisa membantu anda untuk menjaga kesehatan tubuh dengan begitu nantinya proses dari pemulihan penyakit ini akan menjadi lebih cepat dan juga maksimal.
Lalu di bawah ini adalah beberapa nutrisi yang sangat baik untuk meningkatkan proses pemulihan orang yang baru saja menderita stroke
Vitamin D
Dengan ada mencukupi asupan nutrisi vitamin B di masa masa penyembuhan penyakit stroke hal tersebut dapat memiliki manfaat untuk Anda dikutip dari beberapa sumber mengatakan bahwa Apabila tubuh anda kekurangan vitamin D makanan timnya akan dikaitkan dengan faktor dari resiko penyakit stroke ini di sisi lain juga vitamin ini sudah terbukti bisa memberikan beberapa dampak neuroprotektif neuromuskular dan juga osteo protektif dimana nantinya fungsi-fungsi tersebut bisa membantu untuk mengurangi beberapa gangguan kognitif
Vitamin B12
Vitamin B12 merupakan salah satu jenis nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan otak bukan cuma hanya itu saja tetapi vitamin ini juga bisa membantu mempercepat proses penyembuhan penyakit stroke dan juga mengurangi beberapa resiko stroke yang sering berulang Hal ini dikarenakan vitamin B12 ini bisa membantu anda untuk meningkatkan fungsi otak